Sabtu, 24 Oktober 2015

Bagaimana Penggunaan Modals dalam Bahasa Inggris (will, would, can, could,...)

Modals (or modal auxiliaries) yang umum dipakai dalam Bahasa Inggris ialah : will, would, can, could, may, might, shall, should, ought to, dan must.


Sabtu, 17 Oktober 2015

Apa yang dimaksud dengan Gerund dan Bagaimana Penggunaannya

Gerund adalah kata kerja yang berfungsi  sebagai kata benda atau menduduki posisi kata benda.

Bentuknya : VERB + ING (ING-FORM)

Selasa, 13 Oktober 2015

English Sentence

English Sentence adalah hal yang paling mendasar dalam belajar Bahasa Inggris. Maksud dari English Sentence adalah cara membuat kalimat Bahasa Inggris. Kalimat dalam Bahasa Inggris itu disusun oleh beberapa kata.